KABAR MANADO - Penjabat Walikota Manado Royke Roring mengaku kecewa karena kota Manado saat ini gagal meraih piala Adipura. meski begitu, Roring berharap agar Walikota terpilih dapat melanjutkan program pengelolaan TPA sampah secara berkala nantinya.

"Kalau soal TPA saya kira Walikota terpilih nangti akan bisa maksimal melanjutkannya," katanya.

Lanjut kata Dia bahwa, di tahun kedua ini, tim penilai tidak datang untuk menilai tahap selanjutnya, hal itu menurutnya disebabkan oleh lahan penampungan sampah yang menjadi kendala.

"Sangat fatal lahan penampungan sampah, ditambah dengan berbagai permasalahan lain yang tidak kunjung selesai," ungkap Roring menutup. (lly)
picture#YOUR_PROFILE_PICTURE_URL} Kabar Manado adalah pusat informasi Berita terkini seputar Sulawesi utara {facebook#YOUR_SOCIAL_PROFILE_URL} {twitter#YOUR_SOCIAL_PROFILE_URL} {google#YOUR_SOCIAL_PROFILE_URL} {pinterest#YOUR_SOCIAL_PROFILE_URL} {youtube#YOUR_SOCIAL_PROFILE_URL} {instagram#YOUR_SOCIAL_PROFILE_URL}
Diberdayakan oleh Blogger.